Pekanbaru Resmi Jadi Tuan Rumah Musda IOF Pengda Riau

Rabu, 19 Juli 2023 - 16:14:14 WIB
Pekanbaru Resmi Jadi Tuan Rumah Musda IOF Pengda Riau Suasana Rapat Persiapan Musda IOF Pengda Riau, Rabu (19/07/2023)

PEKANBARU - Indonesian Offroad Federation (IOF) Pencab Pekanbaru resmi menjadi tuan rumah Musyawarah Daerah (Musda) IOF Pengda Riau.

Keputusan ini ditetapkan dala Rapat Persiapan Musda IOF Pengda Riau yang dilaksanakan Rabu (19/07/2023).

Ketua IOF Pengcab Pekanbaru Doli Novaisal menyambut gembira kepercayaan yang diberikan jajaran Pengurus Daerah dan Pengcab IOF se-Provinsi Riau.

"Secara lisan Ketua Pengcab Pekanbaru mengatakan menyambut gembira penunjukkan ini, hal in dijawab melalui saluran seluler," kata H Sopyan.

Terpilihnya Pengcab Pekanbaru mendapat dukungan sejumlah klub anggota IOF yang hadir. Kesiapan Pekanbaru ini sangat diapresiasi H. Sopyan Ketua Umum IOF Pengda Riau.

"Tanpa terasa telah empat tahun kami menjalankan tugas sebagai pengurus IOF Pengda Riau, kami berharap agar Musda segera diagendakan," kata H. Sopyan optimis.

"Tentunya kita semua berharap, Pengcab Pekanbaru  dapat melaksanakan Musda yang mampu menghasilkan keputusan terbaik bagi IOF Pengda Riau ke depan," kata H Sopyan.

Ditambahkan Sopyan, selama kepemimpinannya yang empat tahun, efektifnya cuma berjalan dua tahun, karena terkendala musibah nasional Covid 19.

"Tentunya dengan kelemahan yang ada, bisa diperbaiki oleh pengurus baru yang akan dipilih pada Musda mendatang," katanya.***


TULIS KOMENTAR
BERITA LAINNYA
Piala Danlanud Rsn Menuju Piala Menpora 2019

4 Partai Hidup-Mati Bakal Tersaji Pada Liga Berjenjang U-16 Pekanbaru

Selasa, 09 April 2019 - 11:43:40 WIB

Kompetisi Liga Berjenjang U-16 Seri Kota Pekanbaru bakal sajikan empat laga hidup-mati pada Minggu,(14/4/2019).

Menteri Desa Bangga Anak Perbatasan Bela Tim Pelajar Indonesia

Selasa, 06 Agustus 2019 - 06:51:01 WIB

Menteri Desa & PDTT Eko Putro Sanjoyo mengaku bangga terhadap Iryanto Wandik dan kawan-kawan. Hal itu dia ungkapkan saat menerima perwakilan pemain Tim Pelajar Indonesia U-16 di kantornya, Senin (5/8/

Menpora: Naturalisasi Bukan Sisihkan Pemain Lokal

Sabtu, 21 Januari 2017 - 13:36:47 WIB

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi mengatakan program naturalisasi bukanlah untuk menggeser pemain lokal membela timnas Indonesia. Sebab, menurutnya hal itu adalah untuk membangun skua

Cetak Sejarah, Tim Rugby Putra Papua Diperkuat Empat Atlit Asal Suku Amungme

Senin, 28 Oktober 2019 - 06:35:53 WIB

Tak hentinya mencetak atlet berbakat, inilah keistimewaan tanah Papua yang tak dimiliki provinsi lain di tanah air. Kali ini talenta itu justru muncul dari Suku Amungme, suku asli yang hidup di datara

Relounching SJR Dengan Tertib Protokol Kesehatan,

Sumatera Jungle Run Dipastikan Digelar 26-27 September 2020

Senin, 24 Agustus 2020 - 18:53:22 WIB

Sumatera Jungle Run (SJR) akhirnya dipastikan digelar selama 2 hari pada tanggal 26-27 September 2020 dengan tetap menatuhi protokol kesehatan secara ketat.

Laga Pembuka Liga 2 Askot PSSI Pekanbaru

Madina Berbagi Poin Dengan Unilak

Sabtu, 23 September 2023 - 20:29:02 WIB